Geprek Djarot, Wajah Baru Rizky Arrahman Resto - Pusat Informasi Indragiri Hilir

Jumat, 14 Februari 2020

Geprek Djarot, Wajah Baru Rizky Arrahman Resto

Geprek Djarot, Wajah Baru Rizky Arrahman Resto




Rizky Arrahman Resto hadir dengan konsep wajah baru, yaitu konsep Vintage Cafe. Yang pasti konsep menu, tampilan dan beragam fasilitas yang baru.

Salah satunya konsep gemerlap lampu yang cantik sehingga memanjakan mata kita, dan tempat ini cukup sederhana sangat cocok bersama pasangan, teman, maupun bersama keluarga.

Tempat ini juga sangat cocok untuk kamu melaksanakan acara. Seperti meting, diskusi, ulang tahun, bahkan pesta pernikahan. Karna selain resto yang besar, halaman parikir kendaraan juga aman dan sangat luas.

Selain letaknya ditengah Ibu Kota Indragiri Hilir, Riau. Tepatnya disamping Hotel Arahman Tembilahan, Parit 13 Jembatan II Jalan Suntung Ardi Tembilahan, tempat ini juga menyediakan tempat outdoor dan buka dari siang hingga malam hari.

Kemudian bagi pencinta musik, setiap malam minggu akan ada Streaming Musik. Lalu gimana sih untuk hari-hari lain?.. Nah, kalian tidak usah kawatir. Tetap masih bisa bernanyi, tetapi karoke saja ya seperti biasanya kemudian free wifi.

“Kita juga membuka tempat karoke khusus lantai atas resto. Rp.100.000,- (Seratus Ribu Rupiah) perjam. Tetapi jika membawa 30 teman untuk karoke, tempat tersebut free alias geratis,”kata Rizky, Owner dari Rizki Arrahman Resto.

Konsep baru resto yang berdiri puluhan tahun ini tidak berubah drastis dari konsep lamanya. Baik dari tempat, maupun menu makanan, dan masih ada beberapa yang kental menjadi salah satu khas Rizky Arahman Resto ini.

Yaa!.. “Ayam Geprek Djarot” menu ini sudah kental di resto satu ini. Selain makanan pejabat dan harga merakyat, menu makanan satu ini berbeda dengan ayam geprek lainnya. Pastinya dengan ditambah cabe menyesuaikan lidah kemudian krispi-krispi khas membuat selera makan bertambah, dan juga seperti ikan, ayam dan lainnya masih dalam keadaan segar pokoknya favorite banget deh buat kami.

Selain itu kita juga bisa melihat langsung proses masaknya, karna peralatan masak sengaja kita perlihatkan kepada pengunjung. Agar tidak ada dusta dianatara kita hehe.

Upsss!!.. Ada Pencakes juga loe yang pastinya dibuat oleh chaf profesional hehe. Kemudian minuman favorit “Coffee Beer” dan ada juga untuk anak-anak ‘Ice Cream’

Mungkin kalian bertanya-tanya tentang harga. Ya!.. Kita jelasin, bahwa untuk harga  makanan dan minuman di resto ini bervariasi. Yang pastinya sangat terjangkau baik untuk kalangan pelajar/mahasiswa dan lainnya.

Buruan cobain. “Makanan/Minuman Pejabat, Harga Merakyat” hehehe.


Berikut menu favorite yang kami sajikan:

-PANCAKE
1. Pancake Corneto Oreo
2. Pancake Sheese Carame
3. Pancake Chocochip Oreo
4. Pancake Blognaise Sauce
5. Pancake Vanila Almond


-ICE CREAM
1. Ice Cream Chocolate
2. Ice Cream Vanilla
3. Ice Cream Strawberry
4. Ice Cream Mix


-MINUMAN
1. Alvocado Fload
2. Cappucino Fload
3. Orang Fload
4. Teh Ungu
5. Coffee Beer
6. Ice Lemon Tea
7. Susu/Milo Dingin
8. Ice Coffee
9. Jeruk Dingin
10. Ice Cappucino
11. Kopi Susu
12. Hot Milo
13. Jeruk Hangat
14. Cappucino
15. Ginseng Coffee
16. Teh Susu
17. Teh Telor
18. Aneka Juice
19. Kopi Telor
20. Hot Coffee


-MAKANAN
1. Snack Kentang Goreng, Sosis, Nugget.
2. Makanan Nasi Putih+Ayam Geprek Djarot, Ayam Penyet, Kwitiaw Seafood, Tomyam Seafood.
3. Nasi Goreng Original, Kampung, Sosis, Seafood, Bakso, Ayam, Spesial.
4. Uakmie Original, Sosis, Bakso, Seafood, Ayam, Spesial.
5. Indomie Rebus dan Goreng.


Terimakasih..Selamat datang dan selamat menikmati 🙏🙏




Loading...
loading...

Berita Lainnya

Berita Terkini

© Copyright 2019 Infoinhil.com | All Right Reserved